Pada hari Kamis tanggal 26 Februari 2009 telah dilaksanakan lomba kompetensi siswa (LKS) SMK tingkat Kota Sukabumi untuk bidang keahlian Bisnis manajemen, WEb Design dan TKJ di SMK Negeri 2 Kota Sukabumi.
acara yang dimulai dari pukul 08.00 sampai 21.00 WIb melibatkan 17 SMK baik negeri dan Swasta yang ada di Kota Sukabumi.
dengan penguji untuk tiap program keahlian dari perguruan tinggi dan dunia usaha seperti administrasi perkantoran dari Bina Sarana Informatika, RPL dan TKJ dari UMMI, Perdagangan dari Yogya Dept. Store dll.
setelah berlomba seharian sampai malam, alhamdulilah perwakilan dari SMK Negeri 2 Kota Sukabumi menjadi pemenangnya untuk semua program keahlian mulai dari Akuntansi, Administrasi Perkantoran, Perdagangan, RPL dan TKJ.
dibawah ini gambaran pelaksanaan LKS dan para juaranya
Penutupan LKS pelaksanaan praktek PD
juara 1 Perdagangan
Juara 1 Administrasi Perkantoraniwan setiawanFebruary 27, 2009AdminIndonesia
Lomba Kompetensi Siswa SMK Kota Sukabumi
Posted by
One_Esc on
Friday, February 27, 2009
Pada hari Kamis tanggal 26 Februari 2009 telah dilaksanakan lomba kompetensi siswa (LKS) SMK tingkat Kota Sukabumi untuk bidang keahlian Bisnis manajemen, WEb Design dan TKJ di SMK Negeri 2 Kota Sukabumi.
acara yang dimulai dari pukul 08.00 sampai 21.00 WIb melibatkan 17 SMK baik negeri dan Swasta yang ada di Kota Sukabumi.
dengan penguji untuk tiap program keahlian dari perguruan tinggi dan dunia usaha seperti administrasi perkantoran dari Bina Sarana Informatika, RPL dan TKJ dari UMMI, Perdagangan dari Yogya Dept. Store dll.
setelah berlomba seharian sampai malam, alhamdulilah perwakilan dari SMK Negeri 2 Kota Sukabumi menjadi pemenangnya untuk semua program keahlian mulai dari Akuntansi, Administrasi Perkantoran, Perdagangan, RPL dan TKJ.
dibawah ini gambaran pelaksanaan LKS dan para juaranya